Kamis, 09 April 2015

Cara Cepat Turunkan Kolesterol Dengan Apel

Kolesterol merupakan salah satu penyakit yang paling ditakuti, karena kolesterol merupakan penyakit penyebab penyakit darah tinggi, jantung, asam urat dan masih banyak lainnya. Apalagi kita berada di zaman yang modern saat ini berbagai jenis makanan ada dan gaya hidup yang tidak baik. Makanan penurun kolesterol sebenarnya banyak dan alami karena diambil langsung dari alam sehingga man untuk dikonsumsi. Di okekesehatan akan kami coba untuk membahas Cara Cepat Turunkan Kolesterol Dengan Apel. Cara menurunkan kolesterol dengan tips ini sangat bagus karena dari buah- buahan sehingga aman dan menyegarkan bagi tubuh kita.



Obat kolesterol sebenarnya banyak di temukan di apotek- apotek namun obat tidak bagus baik dan bukan solusi utama. Seperti di lansir dalam Timesofindia menerangkan bahwa makanan penurun kolesterol dengan melalui diet kacang- kacangan ialah buncis atau lentil. Makanan ini baik untuk menterap kadar kolesterol yang ada dalam tubuh kita. Selain diet kacang- kacangan, buah penurun kolesterol juga ada yaitu buah apel, kandungan vitamin dan nutrisi yang ada dalam buah apel dapat menurunkan kadar kolesterol dalam darah kita dengan cepat.

Demikian merupakan Cara Cepat Turunkan Kolesterol Dengan Apel semoga dapat bermanfaat bagi anda yang memiliki kolesterol tinggi. melakuakan pencegahan terhadap kolesterol sangat bagus yaitu dengan pola makan dan gaya hidup yang sehap seperti rajin olahraga, kurangi makanan berlemak, merokok dan minuman yang beralkohol (Baca: Tips Jantung Kuat dan Sehat Dengan Kacang Tanah).

Cara Cepat Turunkan Kolesterol Dengan Apel Rating: 4.5 Diposkan Oleh: didik apriyanto