Manfaat Buah Nanas Bagi Kesehatan – Buah nanas yang sudah matang atau nanas biasanya berwarna kuning dan memiliki aroma yang sangat khas. Di Indonesia biasanya nanas di konsumsi secara langsung di kupas kulit kemudian langsung di makan daging buahnya. Namun nanas juga bisa diolah menjadi berbagai jenis makanan seperti selai nanas, dodol, keripik, atau juga jeli. Buah nanas biasanya sangat di sukai oleh anak- anak karena rasanya yang sangat enak dan sangat menyegarkan. Buah nanas memiliki kandungan Vitamin A, Vitamin D, vitamin C, Iron, dan magnesium.
Tanaman nanas memiliki nama latin Ananas comosus L. Merr yang sumber berasal dari Benua Amerika, penyebaran tanaman nanas keseluruh dunia termasuk di Indonesia yang memiliki iklim tropis. Pada abad 15 tanaman nanas masuk dan dikembangkan secara menyeluruh di seluruh nusantara ini. Pada dasarnya buah nanas digolongkan menjadi beberapa jenis yaitu terdapat 2 jenis di Indonesia, dan berikut ini merupakan jenis nanas:
• Jenis Cayenne
Memiliki ciri- ciri daun halus, daun ada yang berduri dan tidak, ukuran buah memiliki ukuran yang besar, rasa sedikit asam, dan warna kulit buah hijau kekuning- kuningan.
Contoh nanas di Indonesia adalah nanas subang.
• Jenis Queen
Memiliki ciri- ciri daun berduri panjang dan daun sedikit pendek, bentuk buah lonjong dan mengkerucut, ukuran buah sedang, rasa manis dan warna buah kuning kemerahan.
Contoh nanas di Indonesia adalah nanas Palembang, nanas bogor Kembali ke pokok pembahasan yaitu manfaat buah nanas, bahwa buah nanas memiliki manfaat yang dahsyat bagi kesehatan kita. berikut ini merupakan manfaat buah nanas:
• Manfaat nanas untuk antitumor
• Manfaat nanas untuk membantu pencernaan protein.
• Manfaat nanas untuk mencegah sembelit.
• Manfaat nanas untuk meningkatkan daya kekebalan tubuh.
• Manfaat nanas untuk menyembuhkan ISPA
• Manfaat nanas untuk mengatasi masalah trauma
Cara Penggunaan Buah Nanas Sebagai Obat Tradisional
Bahan- Bahan:
• 50gram buah nanas
• 50cc air
Cara Membuat:
• Pilih buah nanas yang masih segar kemudian kupas kulit kemudian cuci daging buahnya.
• Jus nanas tersebut dengan menggunakan air
• Konsumsi satu gelas menjelang tidur
Peringatan:
• Bagi Ibu hami dilarang untuk mengkonsumsi buah nanas
• Bagi yang memiliki riwayat penyakit arthritis sebaiknya cukup 1 sendok dalam sehari
Demikian merupakan Manfaat Buah Nanas Bagi Kesehatan Tubuh di okeksehatan yang tentunya sangat alami sebagai buah yang memiliki manfaat yang sangat alami. Bagi anda yang memiliki penyakit sebaiknya anda bisa mengkonsumi buah atau tanaman sebagai obat herbal supaya kita tidak ketergantungan dengan obat- obat bahan kimiawi. Kini saatnya kita kembali ke alam back to nature supaya hidup kita tetap sehat dan tentunya terbebas dari penyakit (Baca: Manfaat Buah Semangka Bagi Kecantikan).