Obat Herbal Diabetes – Saat ini banyak orang yang terkena penyakit Diabetes Millitus (DM) karena disebabkan oleh berbagai macam faktor. Diabetes merupakan penyakit yang disebabkan oleh kelainan dalam metabolisme karena menurunnya produksi hormone insulin yang dihasilkan dalam organ pancreas. Kondisi tersebut membuat gula atau glukosa yang ada dalam tubuh penderita tidak dapat diproses dengan sempurna, sehingga efek ini membuat kadar gula dalam darah menjadi tinggi atau meningkat.
Gejala Penyakit Diabetes
Bagi anda yang memiliki berat badan yang gemuk dan memiliki orang tua yang memiliki penyakit diabetes atau kencing manis sebaiknya anda melakukan pencegahan supaya anda tetap sehat dan terhindar dari penyakit diabetes mellitus.
Gejala Diabetes:
• Tubuh terasa lemas
• Sering merasa haus
• Tubuh terasa lesu
• Sering kencing di malam hari
• Luka pada tubuh tidak kering- kering
Obat Herbal Diabetes Bagi anda yang sudah terkena penyakit diabetes sebaiknya anda tidak usah khawatir karena di zonareseponline ini kami akan mencoba untuk memberikan kepada resep obat herbal diabetes yang sangat praktis dan sederhana untuk di buat di rumah. Berikut ini merupakan Cara Membuat Obat Herbal Diabetes Secara Mudah:
Resep Obat Herbal Diabetes 1
Bahan- Bahan:
• ½ genggam daun meniran
• 2 genggam adas
• 1 genggam daun sembung
• ½ ganggam daun murbaei
• ½ genggam daun iler
• 2 gelas air
Cara Membuat:
• Cuci bersih semua bahan- bahan kemudian potong dengan ukuran kecil dan rebus dengan menggunakan 2 gelas air selama 15 menit.
• Tutup dalam merebus dan api yang sedang, kemudian setelah 15 menit dinginkan dan saring.
• Konsumsi 2 kali sehari dengan ukuran ¾ gelas.
Resep Obat Herbal Diabetes 2
Bahan- Bahan:
• 1 genggam biji mahoni
Cara Membuat:
• Biji mahoni di jemur hingga kering kemudian haluskan hingga halus.
• Kemudian dikonsumsi seperti minum kopi
• Konsumsi 2 kali sehari dan sejam sebelum makan.
Resep Obat Herbal Diabetes 3
Bahan- Bahan:
• 100gram daun salam
• 3 gelas air
Cara Membuat:
• Daun salam tersebut cuci bersih kemudian rebus dengan 3 gelas air dan sisakan menjadi setengah gelas, setelah dingin kemudian saring.
• Rebusan sisa daun salam bisa anda konsumsi atau rebus kembali besoknya.
• 3 kali dalam sehari.
Resep Obat Herbal Diabetes 4
Bahan- Bahan:
• 1 sendok makan mahkota dewa yang sudah dikeringkan.
• 3 lembar daun salam
Cara Membuat:
• Cuci bersih bahan- bahan tersebut kemudian direbus.
• Konsumsi selama 3 kali sehari.
Demikian merupakan Cara Membuat Obat Herbal Diabetes Secara Mudah yang tentunya jika kita lihat dari bahan- bahannya sangat mudah kita dapatkan. Penggunaan obat tradisional diabetes harus secara telaten dan rutin karena pengobatan dengan atau secara tradisional tidak langsung sembuh seperti konsumsi obat kimia namun butuh ketelatenan dan sembuhnya sedikit- sedikit. Bagi anda yang ingin mencegah diabetes sejak usia umur 30 tahun keatas sebaiknya anda lakukan pola hidup dengan olahraga secara teratur dan juga pola makan yang secukupnya tidak berlebihan. Diabetes merupakan penyakit turunan karena dalam sebuah penelitian penyakit diabetes 7kali lipat bisa menurunkan kepada anak- anaknya sehingga bagi yang memiliki orang tua yang memiliki riwayat Diabetes Millitus (DM) harus hati- hati (Baca: Cara Mengobati Luka Bakar Dengan Bahan Herbal).