Selasa, 14 Oktober 2014

Tips Mengatasi Kolesterol Jahat

Bagi anda yang sudah berumur tentunya mengkonsumsi makanan harus berhati- hati, karena makanan yang tidak sehat dapat menimbulkan berbagai macam penyakit. Makanan berlemak ataupun makanan seafood sangat kurang baik bagi orang menderita penyakit kolesterol. Kolesterol jahat dapat mengakibatkan berbagai macam penyakit seperti penyakit jantung, darah tinggi atau kepala pusing. Makanan berlemak sangat tidak baik karena makanan tersebut dicerna dalam tubuh kita lalu lemak tersebut akan dialirkan kesemua anggota tubuh kita melalui pembuluh darah. Kolesterol jahat atau LDL memiliki molekul yang kecil dan dapat menempel dipembuluh darah sehingga semakin lama semakin menumpuk dan mengeras.



Penumpukan kolesterol dalam pembuluh darah dapat bertahan selama bertahun- tahun sehingga pembuluh darah kita menjadi semakin menyempit. Penyakit serangan jantung ataupun penyakit stroke kebanyakan karena jumlah kolesterol dalam darah kita tinggi. Tips Mengatasi Kolesterol Jahat adalah mengatur pola makan yang sehat, olahraga, istirahat cukup dan yang paling penting mengatur manajemen stress.


Tips Mengatasi Kolesterol Jahat juga dapat dengan menggunakan kulit buah manggis, karena kulit buah manggis memiliki kandungan Senyawa Alfa-Mangostin yang dapat mencegah timbulnya kolesterol dalam pembuluh darah. Kulit buah manggis juga memiliki antioksidan yang tinggi sehingga dapat mencegah flak dari kolesterol dalam pembuluh darah tadi.

Demikian merupakan Tips Mengatasi Kolesterol Jahat semoga dapat bermanfaat bagi kita semua. Tetap lakukan gaya hidup sehat dan lakukan pola makan yang sehat serta jauhi makan- makanan yang berlemak seperti santan, gorengan, gajih sapi an masih banyak lainnya. Bacalah terus artikel terbaru dari okekesehatan semoga mendapat lebih banyak wawasan seputar dunia kecantikan dan kesehatan.

Tips Mengatasi Kolesterol Jahat Rating: 4.5 Diposkan Oleh: didik apriyanto